Syair: Aku Ingin Menjadi Ajalmu

Aku Ingin Menjadi Ajalmu - Hallo sahabat puisi,pengertian dari syair dan contoh ragam syair,pengertian syair dan pantun pengertian puisi syair serta pengertian dan contoh syair cuivre, Puisi, baca lagi di Pengertian syair Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Aku Ingin Menjadi Ajalmu, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Puisi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Aku Ingin Menjadi Ajalmu
link : Aku Ingin Menjadi Ajalmu

Baca juga: sapiens, Pengertian syair


Aku Ingin Menjadi Ajalmu

seperti permintaanku padamu beberapa tahun silam
aku ingin menjadi ajalmu
hanya dengan cara seperti itu aku dapat menjadi yang terakhir
itu aku bacakan dibait terakhir sajakku malam itu
tepat dimana sesal dan benci mulai mengajarimu untuk berbicara

kau menuduh seperti hujan
rintik dan pelangi akan bururut menghabisinya
aku masih memayungi payung
diteras hujan kutunggu lama
sangat lama

ini becek yang menyerupai kubangan lumpur
saat aku lalui kau menenggelamkan aku sebagai tanah pada lumpurku
dan aku pejamkan mata
benar aku telah menjadi ajal tapi bukan ajalmu
matilah aku sebagai penunggu yang setia

Makassar, Oktober 2012


Demikianlah Artikel Aku Ingin Menjadi Ajalmu

Sekianlah artikel Aku Ingin Menjadi Ajalmu kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Aku Ingin Menjadi Ajalmu dengan alamat link Sapiens
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url
Related Post
Puisi